
GALAKSI BIMASAKTI PUNYA SAUDARA KEMBAR Dua kembaran Bimasakti. Galaksi yang lebih besar disebut GAMA202627, jelas memiliki dua galaksi pengiring. Galaksi Bimasakti ternyata punya saudara kembar. Astronom untuk pertama kalinya berhasil menemukan galaksi yang benar-benar mirip dengan Bimasakti.Bimasakti selama ini dianggap unik karena memiliki bentuk spiral dan galaksi "satelit" yang...